Perbedaan ‘Argue vs Discuss’ Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat

Diposting pada

Perbedaan ‘Argue vs Discuss’ Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat

 

Perbedaan 'Argue vs Discuss' Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat
Perbedaan ‘Argue vs Discuss’ Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat

 

Hallo sahabat SBI, saat ini kita masih membahas mengenai tema yang sama ya yaitu tentang verb confused atau kata kerja yang sering dibingungkan dalam bahasa inggris, mengapa dibingungkan? karena kata kerja ini memiliki bentuk dan makna yang hampir sama namun dengan penggunaa yang berbeda. Seperti apa contohnya? yaitu kata discuss dan argue, keduanya memiliki makna yang hampir sama namun dengan penggunaa yang berbeda, berikut ini contoh kalimat nya 🙂


ARGUE

Argue merupakan bentuk verb atau kata kerja dalam bahasa inggris, arti dari argue sendiri yaitu memberikan keteranga atau membahas suatu hal dengan mempertahan kan pendapat pribadi yang dimiliki biasanya pembicaraan nya berbcampur dengan emosi.

Contoh kalimat :

  • I argue with my friend to move this box from this room (aku berbincang dengan teman ku untuk memindahan kotak ini dari ruangan ini)
  • She argues with me about foods that we want to eat (dia berbincag bincag dengan ku mengenai makanan-makanan yang ingin kita makan)
  • Do you argue with your father about our relationship? (apakah kamu berbincang bincang dengan ayah mu mengenai hubungan kita?)
  • I argue with my father about my education (aku berbincang bincang dengan ayahku tentang pendidika ku)
  • they argue with me about this competition (mereka berbincag bincang dengan ku tentang kompetis ini)

DISCUSS

Discuss merupakan bentuk verb atau kata kerja dalam bahasa inggris, discuss memiliki arti berbincang bincang dengan lembut dan santai membahas suatu hal.

Contoh Kalimat :

  • I and you discuss about something (aku da kamu berdiskusi akan suatu hal)
  • They discuss about the examination (mereka berbincang tentang ujian)
  • do you wanna discuss with me? (apakah kamu ingin berdiskusi dengan ku?)
  • will you discuss about something with me? (apakah kamu ingin berdiskusi tentang suatu pada ku?)
  • I will discuss about this problem to you (aku akan mendiskusikan masalah ini kepada mu)
  • Let’s discuss this problem (ayo kita diskusikan masalah ini)
  • My mom allows me to discuss about sex education (ibuku mengizinkan aku untuk berdiskusi mengenai pendidikan sex)

Mudah bukan sahabat SBI membedakan antara argue dan discuss dalam bahasa inggris? semoga bermanfaat ya 🙂


Check Juga Materi Penting SBI Lainnya :