Penjelasan Tentang Some and Any Beserta Contoh Kalimat Terlengkap

Diposting pada

Penjelasan Tentang Some and Any Beserta Contoh Kalimat

Penggunaan some and any

Some and any digunakan untuk sebuah kuantitas ( quantity ), jumlah dari sesuatu. Jumlah secara tepat suatu benda tidak penting jika disandingkan dengan some dan any.

Some and any dapat digunakan ketika:

  1. Jumlah secara tepat tidak diketahui.
  2. Jumlah secara tepat tidak penting dan relevan.
  3. Some and any dapat digunakan pada countable and uncountable nouns.

Simak Tabel Di Bawah ini:

Interrogative ( Kalimat Tanya ) Affirmative Negative
Are there any bananas on the table? Yes, there are some. No, there are not any.
Is there any apple juice? Yes, there is some. No, there is not any.

Offering Responding
Would you like some tea? Yes please I’d like some.

Making a request Responding
Would you mind to lend me some money? Of course here you are.

 some and many:

SOME:

Gunakan lah “Some” dalam kalimat positif atau afirmatif. “Some” dapat digunakan countable and uncountable nouns.

Examples:

I have some books .( friends is countable)
I have some sugar. (sugar is uncountable)

penjelasan some and any dalam bahasa inggris

ANY:

Penggunaan “Any” untuk countable and countable nouns dalam

  1. interrogative sentences ( Kalimat Tanya ).
    Contoh:
    Have you got anywater?
    Have you got any pencils?
  2. negative sentences ( Kalimat Tanya ).
    Contoh:
    She hasn not got anysugar
    She has not got any friends in Metro.

Pengecualian:

Penggunaan “some” sebuah pertanyaan ketika menawarkan atau meminta sesuatu.
Contoh:

  • Would you like sometea? (offer)
  • Can I have somecheese, please? (request)

Something, anything, somewhere, anywhere, someone ,anyone:

Peraturan yang sama berlaku juga untuk “something” dan “anything”, “someone” dan “anyone”dan “somewhere” dan “anywhere.”

A: Is there anyone at your house?
B: Yes there is someone Sir.
A: Is there anything in your bag?
B: Yes there is something. A money!
A: Did you go anywhere yesterday?
B: Yes I went somewhere. I went to my uncle’s house to borrow his money.