“Lucky vs Fortunate” : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris

Diposting pada

Penjelasan “Lucky vs Fortunate”  Dalam Bahasa Inggris Lengkap

 

"Lucky vs Fortunate" : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris
“Lucky vs Fortunate” : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris

 

Hai sahabat SBI, materi kita kali ini akan berhubunga denga kata sifat atau adjective dalam bahasa inggris, kata sifat ini memiliki bentuk yang sama namun dengan arti atau penggunaan yang berbeda. Apakah sahabat SBI sudah tau apa saja kata tersebut? yaps! Lucky dan fortunate.

 

Pasti sahabat SBI sudah sering mendengarnya dalam bahasa inggris bukan? Nah, langsung simak penjelasan nya dari admin berikut ini ya sahabat SBI 🙂


LUCKY

Lucky merupakan bentuk adjective atau kata sifat dalam bahasa inggris dan memiliki arti beruntung. Yang dimaksud dengan beruntung disni yaitu beruntung akan suatu hal padahal kita tidak melakukan usaha apapun untuk membuat beruntung tersebut.

Contohnya yaitu ketika kita selamat dari kecelakaan yag akan merenggut nyawa kita, maka pada konteks ini kita menggunaka kata lucky. Simak contoh kalimatnya berikut ini ya sahabat SBI 🙂

Example :

  • I am lucky to save from that accident (aku beruntung selamat dari kecelakaan itu)
  • I am the lucky one to have you in this world (aku sangat beruntung memiliki mu di dunia ini)
  • are you a lucky boy/ (apakah kamu laki-laki yang beruntung?)
  • She is so lucky to have a parents like them (dia beruntung memiliki orangtua seperti mereka)
  • we are lucky to have a teacher like him (kami beruntung memiliki seorang guru seperti nya)
  • Diana is lucky because she saves from the accident (Diana beruntung karena dia selamat dari kecelakaan)

FORTUNATE

Fortunate merupakan bentuk adjective atau kata sifat dalam bahasa inggris, arti dari fortunate yaitu beruntung. Namun beruntung dalam kata ini berbeda dengan beruntung pada kata lucky.

Beruntung pada kata ini memiliki arti yaitu beruntung karena adanya usaha atau ada faktor pendukung. Contoh fortunate yaitu ketika kita menang dalam konteks bernyanyi.

Example :

  • I am fortunate to win in this singing competition (aku beruntung karena menang di kompetisi bernyanyi)
  • We are fortunate to pass the examination (kami beruntung melewati ujian ini)
  • I am a fortunate students because gets the champion (aku adalah siswa yang beruntung karena mendapatkan juara)

Semoga bermanfaat untuk sahabat SBI semua ya 🙂